Daftar Fakultas (Program Studi) UI dan ITB
Program studi
FTUI terdiri atas tujuh departemen sebagai pengelola sumber daya akademik yang membawahi delapan program studi sebagai kesatuan rencana belajar berdasarkan suatu kurikulum teknik:- Departemen/Program Studi Teknik Sipil
- Departemen Teknik Mesin/Program Studi Teknik Mesin dan Program Studi Teknik Perkapalan.Departemen Teknik Mesin adalah satu-satunya Departemen yang memiliki lebih dari satu Program Studi.
- Departemen/Program Studi Teknik Elektro
- Departemen Teknik Metalurgi dan Material /Program Studi Teknik Material
- Departemen/Program Studi Arsitektur
- Departemen/Program Studi Teknik Kimia
- Departemen/Program Studi Teknik Industri
2. ITB
Saat ini ITB memiliki 12 fakultas atau sekolah. Keduabelas fakultas/sekolah tersebut adalah:
- Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA)
- Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati (SITH)
- Sekolah Farmasi (SF)
- Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan (FTTM)
- Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB)
- Fakultas Teknologi Industri (FTI)
- Fakultas Teknik Mesin dan Dirgantara (FTMD)
- Sekolah Teknik Elektro dan Informatika (STEI)
- Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan (FTSL)
- Sekolah Arsitektur, Perencanaan dan Pengembangan Kebijakan (SAPPK)
- Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD)
- Sekolah Bisnis dan Manajemen (SBM)
No comments:
Post a Comment